Lirik Lagu dan Kord Ada Band - Kau Auraku Kumpulan lirik lagu dan kord akan kami berikan kepada anda semua yang
sedang menyukai lagu Ada Band - Kau Auraku , mungkin anda belum hafal lagu
dari Ada Band dan ingin menghafalnya atau mungkin anda ingin bermain
musik dengan mengetahui kord dari lagu Ada Band - Kau Auraku
Lagu
ini termasuk dalam tangga lagu top musik dan jika anda belum
mengetahuinya maka anda termasuk orang yang kurang suka musik hehehe,
untuk anda yang benar-benar ingin mengetahui lirik dan kordnya silahkan
simpan artikel yang saya berikan ini agar anda bisa cetak atau mungkin
bisa sambil browsing untuk membacanya.
Lirik Lagu Ada Band - Kau Auraku
F#m D A EMalam kehadiran cinta sambut jiwa baru
F#m D A E
Telah lama kutunggu hadirmu disini
Bm C#m D C#
Namun hanya ruang semu yang nampak padaku
Bm C#m D C#
Meski sulit harus kudapatkan
F#m D A E
Kerinduan yang mendalam terbitkan hasratku
F#m D A E
Sambutlah tangan ini terima janjiku
Bm C#m D C#
Rasakan cinta yang tulus lewat aliran darahmu
Bm C#m D C#
Menyatu seiring dalam kasih
Reff:
F#m D A E
Kau auraku oh pancarkan sepercik harapan
F#m D A E
Datanglah merasuk menjelma, meleburkan cinta
F#m D A E
Kubawa kau terbang menembus awan yang beriring
F#m D A E
Kembangkan senyuman bagai bunga bawa keindahan
F#m D A E
Tak dapat kusangkali adanya dirimu
F#m D A E
Yang slalu menaungi pikiran batinku
Bm C#m D C#
Ingin miliki hatimu, takkan pernah terlepaskan
Bm C#m D C#
Kupersembahkan semua padamu
Silahkan anbisa mencoba Lirik Lagu dan Kord Ada Band - Kau Auraku dengan artikel ini semoga anda bisa hafal lirik dan bisa memainkan musik lagi dari band dan penyanyi ini.
0 komentar:
Posting Komentar